√ 3 Cara Menonaktifkan Paket Internet Telkomsel, Mudah, Simple

Pusing dengan paket yang sekarang karena lelet? ingin unreg langganan? Cek disini cara menonaktifkan paket internet telkomsel.

  •   Sep 2023  •   3 min read  •   Comment

Cara menonaktifkan paket internet telkomsel, berbicara mengenai telkomsel memang tentu sudah tidak asing lagi bag kita. Terlebih bisa kita lihat mengenai berbagai pelayanan yang ada pada internet juga sangat bagus, sehingga banyak penggunanya.

Kita yang sudah menggunakan paket dari telkomsel tentu sudah merasakan kelebihannya.

Kita sebagai pelanggan telkomsel, terkadang juga mengalami yang namanya tariff internet yang sedang mahal, dalam hal tersebut tentunya harus membuat kita untuk bisa menghemat dalam pemakaian kuota.

Walaupun telkomsel ini banyak memberikan penawaran mengenai berbagai macam kuota Internet, namun kita juga harus mengorbankan banyak uang untuk bisa menikmatinya.

Mengenai koneksi internet yang sedang ditawarkan oleh Telkomsel memang sangatlah jempolan, akan tetapi untuk para pelanggan yang kini mempunyai dana pas-pasan, tentu saja hal tersebut akan sangat cukup memberatkan.

Maka dari itulah banyak dari pelanggan yang kemudian memutuskan berhenti berlangganan melakukan paket internet Telkomsel dan kemudian berpindah ke operator lainnya.

Nah dalam hal ini supaya Anda bisa berhenti menggunakan layanan internet Telkomsel, tentu Anda dalam hal ini juga harus mencari cara untuk menonaktifkan paket internet Telkomsel yang sedang Anda gunakan.

Cara menonaktifkan paket internet telkomsel untuk sebagian orang mungkin belum banyak yang tahu. Sebenarnya caranya tersebut sudah sangat banyak bisa kita temukan pula di Internet saat ini.

Namun Anda tidak perlu jauh-jauh untuk melakukan browsing ke situs lain. Karena kita disini juga bisa memberikan informasi yang Anda butuhkan tersebut.

Cara menonaktifkan paket internet telkomsel ini memang ada beberapa macam yang tentunya bisa menjadi pilihan untuk Anda.

Semua itu menjadi pilihan yang mana sekiranya bisa menjadi alternative untuk Anda. karena saya yakin setiap orang pasti akan memiliki kenyamanan yang berbeda dalam melakukan sesuatu termasuk dalam cara menonaktifkan kartu paket internet dari telkomsel tersebut.

Sebenarya untuk bisa berhenti berlangganan dari paket internet Telkomsel ini Anda bisa menggunakan 3 cara. Anda bisa memilih salah satu sesuai dengan keinginan Anda.

Cara menonaktifkan paket internet telkomsel

1. Menggunakan VIA SMS

Cara yang pertama yaitu dengan memakai via SMS, ini cukup mudah untuk dilakukan dan tentu cara ini merupakan sebagai salah satu cara yang banyak digunakan. Ini karena menurut kebanyakan orang lebih simple. Berikut caranya:

  • Cara yang pertama yaitu Anda bisa menggunakan VIA SMS langsung dari ponsel.
  • Untuk Anda para pengguna Paket Flash Unlimited, dengan cara cukup ketikkan UL(spasi)OFF kirim ke 3636.
  • Untuk Anda pengguna Paket Flash Volume Based, cukup dengan cara ketik Flash(spasi)OFF lalu kirim ke 3636.

2. Menggunakan VIA Dial *363#

Jika Anda tidak ingin menggunakan cara yang diatas tentu Anda bisa menggunakan cara dari via DIAL. Cara untuk berhenti dari paket internet telkomsel dengan menggunakan dial ini yaitu dengan menggunkan dial panggilan ke *363#.

Setelah itu, maka kemudian Anda akan dibawa ke menu dan kemudian ANda silahkan ikuti langkah-langkah yang berikut ini.

  • Pilih “Cek status/Berhenti”
  • Pilih “Berhenti Paket”

Nah baru setelah itu Anda akan memperoleh SMS konfirmasi mengenai paket apa yang anda akhiri. Kemudian Anda bisa membalas SMS sesuai dengan permintaan dan paket internet Anda yang akan segera berakhir.

Selain dari kedua cara diatas masih ada satu cara yang bisa Anda gunakan:

3. Menggunakan VIA Aplikasi

Setelah kedua cara diatas kini Anda bisa juga menggunakan dengan memakai aplikasi. Caranya menggunakan aplikasi ini bisa dibilang sangat cukup mudah, dalam hal ini Anda tinggal download aplikasi MyTelkomsel, lalu kemudian Anda pilih mengenai detail paket internet yang ingin Anda berhentikan. Setelah itu, Anda tinggal klik berhenti paket.

Nah bagaimana dengan Anda? Pastikan Anda memilih Cara menonaktifkan paket internet telkomsel. Cara diatas tentu sama-sama tidak sulitnya, semuanya sama-sama memiliki kesulitan dan kemudahan sendiri-sendiri.

Demikian informasi yang bisa saya berikan kepada Anda, semoga informasi tersebut bisa bermanfaat untuk Anda semuanya yang kini sedang membutuhkan.

Seorang sarjana Ekonomi bekerja di salah satu Bank BUMN Indonesia, sekarang hobbi menulis dan desainer interior.